Pengecatan Rumah Pak Joko Di Rampungkan Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0811/Tuban

    Pengecatan Rumah Pak Joko Di Rampungkan Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0811/Tuban

    TUBAN, – Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 0811/Tuban terus menunjukkan progres signifikan dalam merehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Bapak Joko di Desa Bader, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban Hingga saat ini, proses pengecatan telah mencapai 95 persen. Selasa, (18/03/2025)

    Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TMMD dalam meningkatkan kualitas hunian warga kurang mampu, sekaligus memperkuat semangat gotong royong di tengah masyarakat. Dengan hampir rampungnya tahap pengecatan, rumah tersebut kini tampak lebih layak dan nyaman untuk dihuni.

    Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TMMD 0811/Tuban menyampaikan bahwa pengerjaan RTLH di Rumah Bapak Joko terus dikebut agar bisa segera rampung.

    “Kami berupaya maksimal agar rumah ini segera selesai dan bisa dinikmati oleh keluarga penerima manfaat, ” ujarnya.

    Program TMMD ini diharapkan membawa dampak positif bagi masyarakat Desa Bader, Kecamatan Jatirogo, khususnya dalam meningkatkan kesejahteraan dan kualitas hidup mereka. Pungkasnya (Farozich)

    tuban tuban tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    TNI Manunggal Air, Satgas TMMD Ke-123 Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Harapan Dandim 0811/Tuban : Pastikan Semua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau
    Babinsa Koramil 02/Timika Komsos Serta Bantu Petani Rawat Tanaman Melon

    Ikuti Kami